Sergi Roberto

Revisi sejak 4 Februari 2016 14.31 oleh Wagino Bot (bicara | kontrib) (minor cosmetic change)

Sergi Roberto Carnicer (lahir 7 Februari 1992) adalah pemain sepak bola Spanyol yang bermain untuk FC Barcelona sebagai gelandang tengah.

Sergi Roberto
Sergi bermain untuk Barcelona B pada 2012
Informasi pribadi
Nama lengkap Sergi Roberto Carnicer
Tanggal lahir 07 Februari 1992 (umur 32)
Tempat lahir Reus, Spanyol
Tinggi 177 m (580 ft 8+12 in)
Posisi bermain Gelandang
Informasi klub
Klub saat ini Barcelona
Nomor 24
Karier junior
2005–2006 Gimnàstic
2006–2009 Barcelona
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2009–2013 Barcelona B 106 (7)
2010– Barcelona 5 (0)
Tim nasional
2008–2009 Spanyol U-17 11 (3)
2010–2011 Spanyol U-19 9 (0)
2011 Spanyol U-20 5 (1)
2011– Spanyol U-21 6 (0)
2011– Catalunya 2 (0)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 1 September 2013
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 5 September 2013

Karier internasional

Pada bulan Oktober 2009, tak lama setelah melakukan debutnya di Barcelona B, Sergi Roberto dipanggil oleh timnas Spanyol U-17 untuk bermain pada Piala Dunia FIFA U-17 2009 di Nigeria.

Pada 5 November 2009, sebelum diganti oleh Javier Espinosa di menit 88, ia mencetak hat-trick saat melawan Burkina Faso di Stadion Sani Abacha, Kano.[1] Spanyol akhirnya finis di tempat ketiga pada turnamen itu, dengan dia dan pemain Atletico Madrid, Borja González mencetak total delapan gol untuk tim.

Prestasi

Barcelona
Spanyol U-17

Statistik klub

Per 1 September 2013.[2]
Klub Musim Liga Piala Eropa Lainnya Total
Tampil Gol Tampil Gol Tampil Gol Tampil Gol Tampil Gol
Barcelona B 2009–10 29 0 29 0
2010–11 26 2 26 2
2011–12 28 4 28 4
2012–13 23 1 23 1
Total 106 7 106 7
Barcelona 2010–11 1 0 1 0 1 0 0 0 3 0
2011–12 1 0 2 1 1 1 0 0 4 2
2012–13 1 0 3 0 1 0 0 0 5 0
2013–14 2 0 0 0 0 0 0 0 2 0
Total 5 0 6 1 3 1 0 0 14 2
total karier 111 7 6 1 3 1 0 0 120 9

Referensi

  1. ^ "Un 'hat trick' de Sergi Roberto mete a España en cuartos" (dalam bahasa Spanyol). Sport. 5 November 2009. 
  2. ^ Statistik pemain di Transfermarkt

Pranala luar