Leah Pipes

pemeran perempuan asal Amerika Serikat
Revisi sejak 29 September 2014 23.29 oleh Nani Arimo (bicara | kontrib)

Leah Pipes (lahir 12 Agustus 1988) adalah seorang aktris Amerika. Dia dikenal luas saat ia membintangi Life is Wild dan Sorority Row.

Leah Pipes
LahirLeah Marie Pipes[1]
PekerjaanAktris
Tahun aktif2001 – sekarang
IMDB: nm1343254 Allocine: 104762 Allmovie: p359495 TV.com: people/leah-pipes
X: leahmariepipes Instagram: leahmariepipes10 Modifica els identificadors a Wikidata

Biorafi dan Karier

Pipes lahir dan besar di Arcadia, California. Dia pertamakali berakting pada tahun 2001 dalam Angel. Dia sering berada dalam serial TV seperti Lost at Home dan bermain di film Disney Channel Pixel Perfect sebagai Samantha. Dia bermain dalam film Fingerprints pada tahun 2006 (dirilis tahun 2008).

Pipes membintangi sebuah film rilis DVD, Her Best Move.[2] Dia bermain di film Odd Girl Out dan film indie lain.

Pada tahun 2007-2008, Pipes bermain di serial TV drama Life Is Wild.[3][4] Dia bermain sebagai Jody di 'Terminator: The Sarah Connor Chronicles. Dia juga berperan sebagai Beth di serial ABC, The Deep End yang akan dirilis tahun 2010.

Pipes bermain sebagai tokoh utama dalam film bioskop yang dirilis tahun 2009 yang berjudul Sorority Row. Aktingnya mendapat banyak pujian dari kritikus.


Televisi

Judul Tahun Peran Keterangan
The Deep End 2010 Beth 6 episode
Terminator: The Sarah Connor Chronicles 2008 Jody 2 episode
Ghost Whisperer 2008 Kylie 1 episode
Life Is Wild 2007–2008 Katie Clarke
Crossing Jordan 2007 Melissa Ripton 1 episode
Shark 2006 Jordan Metcalfe 1 episode
Bones 2006 Kelly Morris 1 episode
Odd Girl Out 2005 Stacey Film TV
Malcolm in the Middle 2005 Stephanie 1 episode
Fertile Ground 2005 Tess 1 episode
Clubhouse 2004-2004 Jessie 4 episode
Drake and Josh 2004 Mandi the Cheerleader 1 episode
Pixel Perfect 2004 Samantha Film TV
Lost at Home 2003 Sarah Davis
Angel 2001 Demon Girl[2] 1 episode

Filmografi

Title Year Role Notes
Her Best Move 2007 Sara Davis
Fingerprints 2008 Melanie
Sorority Row 2009 Jessica

Referensi

  1. ^ According to the State of California. California Birth Index, 1905-1995. Center for Health Statistics, California Department of Health Services, Sacramento, California. Searchable at http://www.familytreelegends.com/records/39461
  2. ^ a b "Leah Pipes". TheStarScoop.com. Diakses tanggal 2007-10-08. 
  3. ^ Blumenstock, Kathy (October 7, 2007). "Trading One Zoo For Another". Washington Post. Diakses tanggal 2007-10-08. 
  4. ^ Bellafante, Ginia (October 6, 2007). "Seeking Deep Answers in the Wild Green Yonder". New York Times. Diakses tanggal 2007-10-08. 

Pranala Luar