Djamari Chaniago

komisaris di PT Tapin Suthra Berjaya

Letjen TNI (Purn) Djamari Chaniago (lahir 8 April 1949) adalah seorang tokoh militer Indonesia. Pangkat terakhir militer aktifnya adalah Letnan Jenderal TNI dan jabatan terakhir militer yang dijabatnya adalah Kepala Staf Umum TNI. Sebelumnya ia juga pernah menjabat sebagai Panglima Komando Cadangan Strategis Angkatan Darat (Pangkostrad). Ia merupakan lulusan AKABRI tahun 1971 dan berasal dari kesatuan Infanteri - Baret Hijau.

Djamari Chaniago
Lahir8 April 1949 (umur 75)
Indonesia Padang, Sumatera Barat
Pengabdian Indonesia
Dinas/cabang TNI Angkatan Darat
Lama dinasPensiun
Pangkat Letnan Jenderal TNI
KesatuanInfanteri
AlmamaterAKABRI 1971

Karier

Jabatan militer
Didahului oleh:
R. I. Siregar
Pangdam Siliwangi
1988-
Diteruskan oleh:
Nuriana
Didahului oleh:
Johny J. Lumintang
Pangkostrad
23 Mei 1998 - 24 November 1999
Diteruskan oleh:
Djaja Suparman