The Autobiography of Benjamin Franklin (buku)

Revisi sejak 11 Maret 2014 21.02 oleh Bthohar (bicara | kontrib) (added infobox)

The Autobiography of Benjamin Franklin adalah catatan hidup yang ditulis sendiri oleh Benjamin Franklin (1771-1790). Namun, Franklin sendiri lebih suka menyebutnya memoar. Meski sejarah penerbitannya berliku-liku, karya ini menjadi salah satu contoh dari otobiografi yang paling terkenal dan berpengaruh yang pernah ditulis. Franklin membagi riwayat hidupnya menjadi empat bagian, yang mencerminkan periode yang berbeda manakala ia menuliskannya.

The Autobiography of Benjamin Franklin
PengarangBenjamin Franklin
NegaraPerancis
BahasaPerancis
GenreOtobiografi
PenerbitBuisson, Paris (edisi Bahasa Perancis); J. Parson's, London (Edisi bahasa Inggris)
Tanggal terbit
1792
Halaman123 halaman