Fly540

perusahaan penerbangan
Revisi sejak 1 September 2014 22.06 oleh Rotlink (bicara | kontrib) (fixing dead links)

Five Forty Aviation Ltd, diperdagangkan sebagai Fly540 adalah maskapai penerbangan bertarif rendah yang berbasis di Nairobi, Kenya,[2] yang mengoperasikan penerbangan penumpang domestik serta internasional dan layanan kargo.[3] Fly540 mulai beroperasi pada tahun 2006; sejak 2012, maskapai penerbangan pan-Afrika yang masih baru, Fastjet memiliki ketertarikan yang signifikan pada perusahaan ini.

Fly540
Berkas:Fly540 logo.png
IATA ICAO Kode panggil
5H FFV SWIFT TANGO
Didirikan2006
PenghubungBandar Udara Internasional Jomo Kenyatta
Armada11+9 orders[1]
Tujuan16
SloganYour Local Airline
Kantor pusatNairobi, Kenya
Tokoh utamaDon Smith (CEO)
Neil Steffen (COO)
Situs webfly540.com

Armada

 
Fly540 de Havilland Canada DHC-8-100

Pada Desember 2012, armada Fly540 terdiri dari beberapa pesawat yaitu:[4]

Armada Fly540
Pesawat Total Dipesan Penumpang Catatan
C Y Total
ATR 72 3 9 12 54 66
Bombardier CRJ-100ER 2 0 0 50 50
de Havilland Canada DHC-8-100 3 0 0 37 37
Embraer ERJ-170 1 0 0 76 76
McDonnell Douglas DC-9-10 2 0 10
8
70
72
80
Total 11 9

Pada Januari 2008, perusahaan menandatangani kontrak senilai US$150 juta untuk delapan buah pesawat ATR 72-500s yang di antara pada tahun 2008 dan 2009.[5] Pada Juli 2011, tidak ada satupun ATR 72 yang dipesan — sekarang ditotal ada sembilan pesawat — yang telah di antara.[1]

Referensi

  1. ^ a b "2011 World Airliner Census", Flight International retrieved 2 May 2012
  2. ^ "Kenya Contact Information." (direct file link) Fly540. Retrieved on 14 January 2011. "Riverside Green Suites Five Forty Africa Head Office Palm Suite, Riverside Drive P.O. Box 10293-00100 Nairobi, Kenya."
  3. ^ "Directory: World Airlines". Flight International. 2007-04-03. hlm. 83. 
  4. ^ http://www.planespotters.net/Airline/Fly540
  5. ^ EADS, January 11, 2008: Lonrho to acquire eight ATR 72-500s for airline Fly540

Pranala luar