Menyanyikan Kembali
Menyanyikan Kembali adalah sebuah album musik kompilasi karya Titi DJ dari album-labum terdahulu. Dirilis pada tahun 2001 dengan lagu utama adalah Sang Dewi yang dirilis pada tahun 2000. Selain itu Titi juga menampilkan lagu Ekspresi yang sempat populer pada tahun 1988 dan rerdapat pada album yang berjudul sama. Namun untuk versi terbarunya ini, TIti berkolaborasi dengan Melly Goeslaw, Memes, Ruth Sahanaya, Rita Effendy dan Reza Artamevia.[1]
Menyanyikan Kembali | ||||
---|---|---|---|---|
Album studio karya Titi DJ | ||||
Dirilis | 2001 | |||
Genre | Pop | |||
Label | Aquarius Musikindo | |||
Kronologi Titi DJ | ||||
|
Daftar lagu
- Semua Salahku
- Tak Ada Cinta Yang Lain
- Ekspresi (Ft. Melly Goeslaw Memes Ruth Sahanaya Rita Effendy Reza Artamevia )
- Sang Dewi
- Sinar Matamu
- Kuingin
- Bahasa Kalbu
- Dunia Boleh Tertawa
- Salahkah Aku
- Bintang-Bintang
- Malisa
- Jangan Berhenti Mencintaiku