Emmerich Kálmán

Revisi sejak 20 Januari 2016 08.50 oleh Rachmat-bot (bicara | kontrib) (Robot: Perubahan kosmetika)

Emmerich Kálmán (24 Oktober 1882 – 30 Oktober 1953, juga dikenal sebagai Imre Kálmán) adalah seorang komposer operet kelahiran Hungaria.

Kálmán lahir di Siófok, di pinggiran selatan Danau Balaton, Hungaria (sebelumnya di Kekaisaran Austria-Hungaria) dari sebuah keluarga Yahudi.

Operet dengan tempat dan tanggal pembuatan

Catatan

Bacaan

Nagibin, Yuri. Вечная музыка. Russia, ACT, 2004.(hardcover, ISBN 5-17-021655-6) (pp. 201–345)