Pembunuh berantai
Pembunuh berantai adalah seseorang yang melakukan pembunuhan terhadap tiga orang atau lebih.[1] Meskipun ada beberapa pembunuh yang digolongkan sebagai pembunuh berantai setelah membunuh 2 orang saja, seperti Ed Gein.[1]
Istilah Pembunuh berantai pertama kali muncul pada tahun 1970-an sebaagi akibat dari kejahatan yang dilakukan oleh orang-orang seperti Ted Bundy dan David Berkowitz ("Putra Sam"). Jack the Ripper disebut oleh banyak orang sebagai pembunuh berantai pertama dan salah satu yang paling terkenal, meskipun dia membunuh korban-korbannya jauh sebelum istilah ini muncul.
Referensi
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Serial killers.
- ^ a b Hermawan Aksan. Jejak Pembunuh Berantai: Kasus-Kasus Pembunuhan Berantai di Indonsia dan Dunia. Penerbit Grafidia. hlm. 22. ISBN 9786028357043. Diakses tanggal Oktober 08, 2016.