Esteban Granero

Revisi sejak 6 Februari 2016 02.42 oleh Wagino Bot (bicara | kontrib) (minor cosmetic change)

Esteban Félix Granero Molina (lahir 2 Juli 1987) adalah pemain sepak bola profesional Spanyol yang bermain untuk Real Sociedad pinjaman dari Queens Park Rangers. Ia dikenal sebagai El Pirata (bajak laut),[1][2] dia bisa bermain sebagai pemain tengah atau gelandang serang, ia memiliki teknik, passing dan tembakan yang baik.

Esteban Granero
Granero bermain untukReal Madrid pada 2009
Informasi pribadi
Nama lengkap Esteban Félix Granero Molina
Tanggal lahir 2 Juli 1987 (umur 37)
Tempat lahir Madrid, Spanyol
Tinggi 1,80 m (5 ft 11 in)
Posisi bermain Gelandang
Informasi klub
Klub saat ini Real Sociedad
(pinjaman dari Queens Park Rangers)
Nomor 25
Karier junior
1996–2004 Real Madrid
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2004–2006 Real Madrid C 48 (9)
2006–2008 Real Madrid B 37 (4)
2007–2008Getafe (pinjaman) 27 (3)
2008–2009 Getafe 35 (5)
2009–2012 Real Madrid 67 (4)
2012– Queens Park Rangers 25 (1)
2013–Real Sociedad (pinjaman) 1 (0)
Tim nasional
2002 Spanyol U-16 1 (0)
2004 Spanyol U-17 5 (0)
2006 Spanyol U-19 9 (1)
2007 Spanyol U-20 5 (0)
2007–2009 Spanyol U-21 10 (2)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 26 Agustus 2013

Granero mewakili Spanyol di tingkat U-21 pada Kejuaraan Eropa 2009.

Karier internasional

Setelah membantu Spanyol U-19 pada Kejuaraan Sepak Bola U-19 Eropa UEFA 2006, Granero melakukan debut untuk tim U-21 pada tanggal 6 Februari 2007, dalam pertandingan persahabatan melawan Inggris U-21 (2-2).

Dia tampil pada Kejuaraan Sepak Bola U-21 Eropa UEFA 2009, namun Spanyol akhirnya tersingkir di babak grup.

Gelar

Klub

Getafe
Real Madrid

Negara

Spanyol U-19

Statistik

Klub

Per 19 Mei 2013.
Klub Musim Liga Piala[3] Eropa[4] Total
Tampil Gol Assists Tampil Gol Assists Tampil Gol Assists Tampil Gol Assists
Getafe 2007–08 27 3 2 6 2 1 9 3 1 42 8 4
2008–09 35 5 4 2 0 0 0 0 0 37 5 4
Total 62 8 6 8 2 1 9 3 1 79 13 8
Real Madrid 2009–10 31 3 5 1 0 0 4 0 0 36 3 5
2010–11 19 1 2 9 1 0 4 0 0 32 2 2
2011–12 17 0 1 4 0 0 7 0 0 28 0 1
Total 67 4 8 14 1 0 15 0 0 96 5 8
Queens Park Rangers 2012–13 24 1 1 3 0 0 0 0 0 27 1 1
Total 24 1 1 3 0 0 0 0 0 27 1 1
Total karier 146 13 15 25 3 1 24 3 1 195 19 17

Referensi

  1. ^ "#Granero, el Pirata bohemio" (dalam bahasa Spanyol). Marca. 15 September 2011. 
  2. ^ "'El Pirata' Granero huye de Madrid para ser el líder del QPR" (dalam bahasa Spanyol). Sport. 30 Agustus 2012. 
  3. ^ Termasuk Piala Raja Spanyol dan Piala Super Spanyol
  4. ^ Termasuk Piala Super UEFA

Pranala luar