Tangkolo, Subang, Kuningan
Sejarah Singkat
Awalnya Desa Tangkolo merupakan bagian dari Desa Subang Kecamatan Subang Kabupaten Kuningan, yaitu golongan Kemis (Kampung Tangkolo). Pada bulan Mei tahun 1972, Bapak Jendral Herman berencana akan melakukan napak tilas perjuangan ke lengkob cijolang. Menanggapi hal tersebut aparat Desa Subang beserta Muspika Kecamatan Subang berkumpul di Kampung Tangkolo dan siap untuk menjemput beliau. Namun waktu itu yang hadir hanya utusannya saja. Awalnya Desa Tangkolo merupakan bagian dari Desa Subang Kecamatan Subang Kabupaten Kuningan, yaitu golongan Kemis (Kampung Tangkolo). Pada bulan Mei tahun 1972, Bapak Jendral Herman berencana akan melakukan napak tilas perjuangan ke lengkob cijolang. Menanggapi hal tersebut aparat Desa Subang beserta Muspika Kecamatan Subang berkumpul di Kampung Tangkolo dan siap untuk menjemput beliau. Namun waktu itu yang hadir hanya utusannya saja.
Pada waktu itu aparat Desa Subang beserta Muspika Kecamatan Subang mengadakan pertemuan yang bertempat di rumah bapak Bihi Adiwikarta Almarhum dan tercetuslah wacana Kampung Tangkolo ingin jadi Desa. Hal ini direspon baik dan langsung dimusyawarahkan dengan tema “Pemecahan Desa Subang”.
Tangkolo | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | Indonesia | ||||
Provinsi | Jawa Barat | ||||
Kabupaten | Kuningan | ||||
Kecamatan | Subang | ||||
Kode Kemendagri | 32.08.03.2001 | ||||
Luas | 303,351 Ha | ||||
Jumlah penduduk | 2.765 | ||||
Kepadatan | - | ||||
|
Tangkolo adalah desa di kecamatan Subang, Kuningan, Jawa Barat, Indonesia.
Batas-batas Wilayah
Daftar Dusun & Jumlah Penduduk*
No. | Dusun | Laki-laki | Perempuan | Total Penduduk |
---|---|---|---|---|
1 | Tarikolot | 367 | 366 | 733 |
2 | Tangkolo | 552 | 547 | 1.099 |
3 | Bangunsari | 484 | 449 | 933 |
Total | 1.403 | 1.362 | 2.765 |
*) Data Bulan Juli 2016
Sarana Prasarana
- Sarana Kesehatan
- Puskesmas : 1 buah
- Pustu : 1 buah
- Posyandu : 3 buah
- Sarana Pendidikan
- TK : 2 buah
- SD/ Sederajat : 3 buah
- SLTA/ Sederajat : 1 buah
- Sarana Ibadah
- Masjid : 4 buah
- Mushola : 13 buah
- Pesantren : 3 buah