Persatuan Olahraga Airsoft Seluruh Indonesia
Tanggal pendirian19 Oktober 2013
TipeOrganisasi Olahraga
Kantor pusatJakarta, Indonesia
Bahasa resmi
Indonesia
Ketua Umum
Setyo_Wasisto
Situs webwww.porgasi.or.id

Persatuan Olahraga Airsoft Seluruh Indonesia (PORGASI) merupakan Induk Olahraga Airsoft di Indonesia, Berdasarkan Keputusan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Nomor AHU-0000009.AH.01.07.TAHUN 2015.

Nama

Sejarah

Pengurus Provinsi

Garis waktu

  • 2012
    • KAPOLRI menerbitkan PERKAB NO. 8 TAHUN 2012
  • 2013
    • MUNAS PORGASI Pertama ditunjuk secara mufakat, Ketua Umum PB PORGASI untuk masa bakti 2013 sampai dengan 2017, yaitu Brigjen. Pol. Drs. Setyo Wasisto, SH. yang menjabat Dirkamneg Baintelkam POLRI.
  • 2014
    • Porgasi National Rendezvous 2014 dilaksanakan di Pusdikif TNI AD, Cipatat. Ditunjuk sebagai pelaksana PORGASI Pengprov Jawa Barat.
  • 2015
    • Porgasi National Rendezvous 2015 dilaksanakan di Makodiklat Denharrahlat Kostrad, Sangga Buana, Karawang. Ditunjuk sebagai pelaksana PORGASI Pengprov DKI Jakarta.
  • 2016
    • Porgasi National Rendezvous 2016 dilaksanakan di Hutan Kota Bukit Hollywood, Gresik. Ditunjuk sebagai pelaksana PORGASI Pengprov Jawa Timur.