Iswandi Saputra yang akrab disapa Sandi (lahir di Padang, Sumatera Barat, 26 Maret 1995; umur 22 tahun) adalah mantan aktivis mahasiswa sewaktu berkuliah di Politeknik Negeri Padang dan seorang wirausahawan.