Norfolk City Hall
balai kota
Norfolk City Hall, juga dikenal sebagai MacArthur Memorial, adalah sebuah balai kota bersejarah yang terletak di Norfolk, Virginia. Gedung tersebut dibangun pada 1847 dan merupakan sebuah gedung berbentuk kuil yang terbuat dari stuko dan berlapis granit dua lantai, yang berukuran 80 kaki kali 60 kaki.
Referensi
Pranala luar
- Norfolk City Hall & Courthouse, 421 East City Hall Avenue, Norfolk, Norfolk, VA: 1 photo, 25 data pages, and 1 photo caption page at Historic American Buildings Survey
- MacArthur Memorial official website