Mark Hoppus

Revisi sejak 13 Mei 2008 06.22 oleh Borgx (bicara | kontrib) (Suntingan 64.157.4.105 (Pembicaraan) dikembalikan ke versi terakhir oleh SilvonenBot)

Markus Allen Hoppus lahir (15 Maret 1972 di Ridgecrest, California) adalah amerika musisi yang membangun band pop-punk Blink 182 dan band rock alternatif +44. Dia bermain bas di band ini.

Mark Hoppus
mark hoppus dan bass Signature Model-nya
mark hoppus dan bass Signature Model-nya
Informasi latar belakang
Nama lahirMarkus Allen Hoppus
Lahir15 Maret 1972
AsalRidgecrest, California, Amerika Serikat
GenrePop-Punk
Rock Alternatif
Punk rock
PekerjaanMusisi
InstrumenVokal
Bas
Tahun aktif1992 - sekarang
Artis terkaitBlink 182, +44

Kehidupan

Pada umur 15 tahun Mark pertama kali bermain bas yang di belikan oleh ayah-nya. mark bermain bas di band Pier 69 untuk mengiringi konser The Cure lalu pada tahun 1988 Mark Bermain untuk grup musik The Attic Children, Pada Agustus 1992, mark bertemu dengan Tom DeLonge.

Pada tahun 1992, Mark dan Tom bertemu dengan Scott Raynor. 3 orang ini sepakat membuat grup musik yang diberinama bLink 182.

Pada tahun 1996 pemain drum Scott Raynor mendapatkan penyakit yang di akibatkan keseringan minum-minum. Scott harus keluar dari band pada tahun 1997 selepas dari dirilis-nya album ke-3 bLink 182 'dude ranch' karena harus menjalani rehabilitas, dan bLink 182 harus mencari pengganti drummer karena banyak tur. ketika tahun 1997 juga setelah album ke-3 bLink 182 dude ranch, Blink 182 melakukan tur bersama The Aquabats (dimana saat itu ada pemain drum Travis Barker yang nanti akan menjadi drummer bLink 182), dan pada akhirnya karena sering nongkrong bersama Travis pun pindah ke bLink 182. Travis pun hanya sekali-kali ke Aquabats jika ada waktu kosong dari Blink 182.

Bantuan ke band lain

Mark pernah menjadi Vokal latar pada lagu MxPx pada lagu berjudul 'Wrecking Hotel Room' dalam album Panic dan 'Empire' dalam Soundtrack The Passion of The Christ. Mark juga sering membantu Simple Plan 'I'd Do Anything' dalam album No Pads, No Helmets...Just Balls. Mark juga menjadi Manajer Fenix Tx. Setelah Blink 182 bubar pada februari 2005 Mark bekerja sama dengan temanya di bLink 182 Travis Barker dan 2 gitaris dari band yang berbeda Shane Gallagher (The Nervous Return) dan Craig Fairbaugh (Lars Fredicksen & The Bastard) mereka membuat band yang dikasih nama +44 atau Plusfourtyfour.


Keluarga

Mark menikah dengan Skye Everly pada 2 Desember 2000. Mark mempunyai anak yang bernama Jack Hoppus yang lahir pada 5 Agustus 2002. Mark tinggal di Los Angels dan dengan studio yang merekam album +44.

Diskografi

Vokal dan Bass.

+44

Vokal dan bas.

Lain-lain

Pranala luar