Geofisika
ilmu tentang sifat-sifat alami bumi dan gejala-gejalanya
Geofisika pelajaran tentang bumi yang banyak menggunakan metode fisika, seperti refleksi seismik dan refraksi, gravitasi, magnetik, listrik, elektromagnetik, dan radio aktifitas.
Bidang yang berhubungan adalah geokimia.
Eksplorasi geofisik adalah penggunaan metode seismik, gravitasi, magnetik, listrik dan elektromagnetik, dll, dalam pencarian minyak, gas, mineral, air, dll, dengan tujuan penggalian ekonomi. Organisasi Eksplorasi Geofisik memiliki sains dan teknologi terbaru dalam eksplorasi geofisik.