Vasily Osipov

Revisi sejak 16 April 2019 03.27 oleh Glorious Engine (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi '{{Infobox military person |name = Vasily Nikolaevich Osipov |native_name = Василий Николаевич Осипов |image = Василий Николаеви...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Vasily Nikolaevich Osipov (bahasa Rusia: Василий Николаевич Осипов; 30 Desember 1917 – 16 Juli 1991) adalah seorang pilot Uni Soviet-Armenia yang dianugerahi gelar kehormatan Pahlawan Uni Soviet sebanyak dua kali. Pada 1937, ia masuk Tentara Merah.

Vasily Nikolaevich Osipov
Nama asliВасилий Николаевич Осипов
Lahir30 Desember 1917
Petrograd, Kekaisaran Rusia
Meninggal16 Juli 1991
Saint Petersburg, Uni Soviet
Pengabdian Uni Soviet
Dinas/cabang Angkatan Udara Uni Soviet
PangkatMayor
Perang/pertempuranPerang Dunia II
PenghargaanPahlawan Uni Soviet (dua kali)

Referensi