Bambang Hermanto

pemeran laki-laki asal Indonesia

Templat:Infobox artis indonesia Bambang Hermanto (lahir di Surakarta, Jawa Tengah, 1 Agustus 1925 - Solo, Jawa Tengah, 18 Desember 1991) atau dikenal juga dengan nama Herman Citrokusumo adalah seorang aktor film Indonesia yang aktif di era tahun 1950an, dan pernah meraih piala FFI 1984 untuk perannya di film "Ponirah Terpidana".

Filmografi

Sebagai penulis skenario

  • Teror Sulawesi Selatan, (Westerling) (1963)
  • Djembatan emas (1971)
  • Mawar rimba (1972)
  • Sopir taksi (1973)
  • Menantang maut (1976)
  • Berandal Kebogiro (1984)
  • Mengembara ke neraka (1985)

Sebagai sutradara

  • Hati yang Tertinggal

Sebagai aktor

Pranala Luar