Soyou

Revisi sejak 3 Desember 2018 13.05 oleh AABot (bicara | kontrib) (Bot: Perubahan kosmetika)

Templat:Korean membutuhkan parameter |hangul=. Kang Ji-hyun (Hangul강지현; lahir pada 12 Februari 1992) atau lebih dikenal dengan nama panggung Soyou (소유) adalah penyanyi dan aktris asal Korea Selatan. Ia dikenal sebagai anggota dari grup penyanyi wanita Sistar di bawah naungan Starship Entertainment.

Soyou
Soyou
Soyou
Informasi latar belakang
Nama lahirKang Ji-hyun
Lahir12 Februari 1992 (umur 32)
Pulau Jeju, Korea Selatan
GenreK-pop
Pekerjaan
InstrumenVokal
Tahun aktif2010–kini
Label
Artis terkait
Nama Korea
Hangul
강지현
Alih AksaraGang Jihyeon
McCune–ReischauerKang Chihyŏn
Nama panggung
Hangul
소유
Alih AksaraSoyu
McCune–ReischauerSoyu

Biografi

Soyou lahir pada 12 Februari 1992[1] di Pulau Jeju, Korea Selatan. Soyou dulu adalah trainee Cube Entertainment sebelum debut bersama SISTAR[2] dan awalnya direncanakan untuk debut sebagai anggota 4Minute. Soyou mengatakan bahwa ia tidak berhasil bergabung dengan grup tersebut karena ia kurang dalam banyak hal. Ia seharusnya berada di posisi Sohyun.[3] Soyou lalu mengikuti audisi Starship Entertainment[4] dan debut sebagai anggota SISTAR.

Karier

Sistar

Pada Juni 2010, Soyou memulai debutnya sebagai anggota Sistar di program musik KBS Music Bank dengan singel debut mereka, "Push Push".[5]

Karier solo

Pada 6 Agustus 2010, Soyou bersa Woo dari J2 berkolaborasi untuk soundtrack drama Gloria. Pada 17 September 2010, Soyou juga menyanyikan soundtrack resmi untuk drama MBC, Playful Kiss. Lagu tersebut berjudul "Should I Confess".[6]

Pada 1 November 2012, Soyou menyanyikan duet bersama duo hip hop Geeks yang berjudul "Officially Missing You, Too", sebuah versi remake untuk lagu Tamia dengan judul yang sama. Lagu ini menjadi bagian dari album proyek Geeks, Re;Code Episode 1, yang dirilis oleh LOEN Entertainment.[7] Pada 29 November 2012, Soyou juga merilis sebuah lagu sebagai bagian dari Starship Planet 2012 bersama dengan K.Will & Jeongmin Boyfriend berjudul "White Love".[8]

Pada 15 Juli 2013, terungkap bahwa Souou akan tampil dalam acara MBC Star Diving Show Splash bersama dengan Kwon Yuri, Choi Minho dan lainnya.[9] Pada 6 September 2013, diumumkan bahwa Soyou bersama Mad Clown akan merilis sebuah duet berjudul "Stupid in Love" pada 10 September.[10]

Pada 1 Februari 2014, terungkap bahwa Soyou dan JunGiGo akan merilis sebuah duet berjudul "Some".[11]

Soyou bersama dengan Lee Ha-nui dan Kim Jung Min akan menjadi MC baru untuk program tips kecantikan berjudul Get It Beauty pada tahun 2015. Episode pertamanya ditayangkan pada 4 Februari 2015.[12]

Diskografi

Penampilan solo dan soundtrack

Tahun Judul Lagu Durasi Artis
2010 Gloria OST "It's Okay" 3:02 Duet bersama Woo
Playful Kiss OST "Should I Confess" 4:38 Solo
2012 Re;Code "Officially Missing You, Too" 3:45 Duet bersama Geeks
Starship Planet "White Love" 3:44 Duet bersama K.Will & Jeongmin
2013 Goodbye "Goodbye" 4:24 Duet bersama Hong Dae Kwang
Stupid in Love "Stupid in Love" 4:05 Duet bersama Mad Clown
2014 Empress Ki OST "Once More" 4:11 Solo
Some "Some" 3:33 Duet bersama Jung Gi Go & Lil Boi
The Space Between "The Space Between" 3:31 Duet bersama Kwon Sunil dan Park Yongin
The Snow Queen 2 OST "Diamond" 3:22 Solo
2015 Pillow "Pillow" 3:46 Duet bersama Giriboy & Kihyun
Bored "Bored" 4:13 Duet bersama Eluphant
One Dream One Song "One K" 4:59
Lean on Me "Lean on Me" 3:39 Duet bersama Kwon Jeong Yeol
She Was Pretty OST "You Don't Know" 3:23 Duet bersama Brother Su
2016 Lucky Romance OST "Tell Me" 4:01 Solo

Singel

Tahun Judul Posisi puncak Penjualan
(DL)
Album
KOR
Gaon

[13]
KOR
Billboard

[14]
2012 "Officially Missing You, Too" (bersama Geeks) 2 2
  • KOR: 2,577,624+
Re;code
"White Love" (bersama K.Will & Jeongmin) 6 7
  • KOR: 788,333+
Starship Planet
2013 "Goodbye" (bersama Hong Dae Kwang) 10 8
  • KOR: 546,346+
Digital Single
"Stupid in Love" (bersama Mad Clown) 1 1
  • KOR: 1,547,394+
2014 "Once More" 10 8
  • KOR: 492,400+
Empress Ki OST
"Some" (bersama Jung Gigo dan menampilkan Lil Boi dari Geeks) 1 1
  • KOR: 2,533,652+
Singel Digital
"The Space Between" (bersama Kwon Sunil dan Park Yongin dari Urban Zakapa) 2
  • KOR: 855,196+
2015 "Pillow" (bersama GIRIBOY feat. Kihyun dari Monsta X) 5
  • KOR: 768,684+
No.Mercy Part 2
"Lean on Me" (bersa Kwon Jeongyeol dari 10cm) 2
  • KOR: 1,102,035+
Singel Digital
"You Don't Know Me" (bersama Brother Su) 4
  • KOR: 719,031+
She Was Pretty OST Part 4
2016 "Tell Me" 41
  • KOR: 90,301+
Lucky Romance OST
"—" menunjukkan perilisan yang tidak masuk tangga lagu atau tidak dirilis di wilayah tersebut.

Filmografi

TV variety shows

Tahun Judul Saluran Keterangan
2010 Children of the Night MBC Bintang tamu
2011 Hello Baby KBS Ep. 1-12
Weekly Idol MBC Every 1 Ep. 8
2012 Running Man SBS Ep. 95
Weekly Idol MBC Every 1 Ep. 45
The Beatles Code 2 Mnet Bintang tamu
2013 Shinhwa Broadcast JTBC Ep. 45
Incarnation SBS Ep. 23
Star Diving Show Splash MBC Kontestan
Escape Crisis No.1 KBS2 Guest
Hello Counselor KBS2 Ep. 127
Let's Go! Dream Team Season 2 KBS Bintang tamu
Happy Together KBS2 Ep. 306
Quiz Show KBS Bintang tamu
The Human Condition Season 2 KBS2 Bintang tamu, ep. 17
Immortal Songs 2 KBS2 Bintang tamu
Mamma Mia KBS2 Ep. 27
Great Marriage JTBC Ep. 10-22
Real Men MBC Bintang tamu
2014 Wishing Star MBC Every1 Pemvawa acara
Midnight in Hong Kong Y-STAR Ep. 1-4
The Radio Star MBC Bintang tamu
I Live Alone MBC Every 1 Ep. 55
Crime Scene JTBC Ep. 8
1 vs 100 Quiz Show KBS2 Bintang tamu
I Live Alone MBC Every 1 Ep. 59
Witch Hunt JTBC Ep. 52
Hello Counselor KBS2 Bintang tamu
Running Man SBS Ep. 209
Yoo Jaesuk's I am a Man KBS2 Ep. 2
The Human Condition Season 2 KBS2 Bintang tamu, ep. 74
I Live Alone MBC Every 1 Ep. 70
The TaeTiSeo OnStyle Ep. 6
Quiz to Change The World MBC Bintang tamu
100 People, 100 Songs JTBC Ep. 7-8
Escape Crisis No.1 KBS2 Ep. 462
2015 Get It Beauty OnStyle MC
Sistar's Showtime MBC Every1 Ep. 1-8
You Hee-yeol's Sketchbook KBS2 Ep. 256
Invisible Man KBS2 Ep. 3
Take Care of Your Fridge JTBC Ep. 16-17
Witch Hunt JTBC Ep. 85
Healing Camp SBS Ep. 178
What Shall We Eat Today CJ E&M Ep. 59
Yaman TV Mnet Ep. 25
Weekly Idol MBC Every1 Ep. 200-201
Same Bed Different Dreams SBS Ep. 7
Hello Counselor KBS2 Ep. 230
You Hee-yeol's Sketchbook KBS2 Ep. 279
Escape Crisis No.1 KBS2 Ep. 489
Quiz to Change The World MBC Ep. 304
Running Man SBS Ep. 255
18 Seconds SBS Ep. 1-2
Take Care of My Dad SBS Ep. 26 (voice)
The Human Condition Season 3 KBS2 Guest, ep. 127
Healing Camp SBS Ep. 202
You Hee-yeol's Sketchbook KBS2 Ep. 291
Chuseok Gayo Festival (Duet Song 8+) MBC Every1 Kontestan
Again Hit Songs Best 50 95-96 MBC Every1 Pembawa acara (MC)
Chuseok Special ‘Idol Singing Contest KBS2 Kontestan

Penampilan video musik

Tahun Judul lagu Artis Peran
2011 "Pink Romance" Starship Planet Dirinya sendiri
2013 "Stupid in Love" Soyou & Mad Clown Peran utama
"Snow Candy" Starship Planet Dirinya sendiri
2014 "Day 1" K.Will Peran utama bersama Park Min-woo
"The Space Between" Soyou & Urban Zakapa Kameo
"Love Is You" Starship Planet Dirinya sendiri
2015 "Lean on Me" Soyou & Kwon Jeong Yeol Peran utama

Peran utama dan nominasi

Tahun Penghargaan Kategori Karya yang dinominasikan Hasil
2013 Gaon Chart K-Pop Awards ke-3 Artist of the Year - September "Stupid In Love (bersama Mad Clown)" Menang
2014 World Music Awards World's Best Song "Some (bersama Jung Gigo)" Nominasi
World's Best Video Nominasi
World's Best Group Soyou
(bersama Jung Gigo)
Nominasi
World's Best Live Act Nominasi
Seoul International Drama Awards ke-9 Outstanding Korean Drama OST "Once More" - Empress Ki OST Nominasi
Seoul International Youth Film Festival ke-16 Best OST by a Female Artist Nominasi
Style Icon Awards ke-7 Top 10 Style Icons The Voice that Flirted with the Nation Menang
Gaon Chart K-Pop Awards ke-4 Artist of the Year - February "Some (bersama Jung Gigo)" Menang
6th MelOn Music Awards Hot Trend Award Menang
Best R&B/Soul Award Nominasi
Song of the Year Nominasi
Mnet Asian Music Awards ke-16 Best Collaboration Menang
UnionPay Song of the Year Nominasi
SBS Gayo Daejun Awards Best Song Menang
2015 Golden Disk Awards ke-29 Digital Bonsang Menang
Trend of the Year Menang
Seoul Music Awards ke-24 Record of the Year in Digital Release Menang
12th Korean Music Awards Song of the Year Menang
Best Pop Song Menang
Group Musician of the Year Soyou
(bersama Jung Gigo)
Nominasi
Mnet Asian Music Awards ke-17 Best Collaboration & Unit "Leon On Me (bersama Kwon Jeong Yeol)" Nominasi
UnionPay Song of the Year Nominasi

Program musik

Tahun Tanggal Lagu
2014 19 Februari [15] "Some" (bersama Jung Gigo)
Tahun Tanggal Lagu
2014 20 Februari[16] "Some" (bersama Jung Gigo)
27 Februari[17]
2015 1 Oktober[18] "Lean On Me" (bersama Kwon Jeong Yeol)
Tahun Tanggal Lagu
2014 21 Februari[19] "Some" (bersama Jung Gigo)
28 Februari[20]
7 Maret [21]
21 Maret[22]
4 April[23]
Tahun Tanggal Lagu
2013 28 September[24] "Stupid in Love" (bersama Mad Clown)
2014 22 Februari[25] "Some" (bersama Jung Gigo)
1 Maret[26]
Tahun Tanggal Lagu
2014 23 Februari[27] "Some" (bersama Jung Gigo)

Referensi

  1. ^ Mark Russell (29 April 2014). K-Pop Now!: The Korean Music Revolution. Tuttle Publishing. hlm. 100. ISBN 978-1-4629-1411-1. 
  2. ^ "SISTAR reveal their thoughts on competing with 4minute". Allkpop.com. Diakses tanggal 6 Januari 2015. 
  3. ^ "SISTAR's Soyu reveals that she was supposed to debut in 4minute". Allkpop.com. Diakses tanggal 6 Januari 2015. 
  4. ^ "SISTAR Soyu's audition video gains interest". Allkpop.com. Diakses tanggal 6 Januari 2015. 
  5. ^ "SISTAR makes their debut on Music Bank!". Allkpop.com. Diakses tanggal 6 Januari 2015. 
  6. ^ "SISTAR's Soyu sings for 'Playful Kiss' OST". Allkpop.com. Diakses tanggal 6 Januari 2015. 
  7. ^ "[Video] SISTAR's Soyou and Geeks Release 'Officially Missing You, Too' MV". Yahoo Entertainment Singapore. 1 November 2012. Diakses tanggal 6 Januari 2015. 
  8. ^ "K.Will, SISTAR's Soyu, & Boyfriend's Jeongmin release "White Love" MV". Allkpop.com. Diakses tanggal 6 Januari 2015. 
  9. ^ "allkpop - Breaking K-pop news, videos, photos and celebrity gossip". Allkpop.com. Diakses tanggal 6 Januari 2015. 
  10. ^ "SISTAR's Soyu and Mad Clown display their chemistry in a chic pictorial + announce their upcoming duet". Allkpop.com. Diakses tanggal 6 Januari 2015. 
  11. ^ "SISTAR's Soyu and hip hop vocal JungGiGo form a duet unit!". Allkpop.com. Diakses tanggal 6 Januari 2015. 
  12. ^ "Honey Lee, Sistar's Soyu, and Kim Jung Min to Be New MC's of "Get It Beauty 2015" - Soompi". Soompi. Diakses tanggal 6 Januari 2015. 
  13. ^ "Gaon Chart Search" (dalam bahasa bahasa Korea). Gaon Chart. 
  14. ^ "Billboard K-Pop Hot 100". Billboard Korea. 
  15. ^ "Soyu and JungGiGo win the trophy on 'Show Champion'". Allkpop.com. Diakses tanggal 6 January 2015. 
  16. ^ "Soyu & JungGiGo win #1 + Performances from Feb. 20th 'M! Countdown'!". Allkpop.com. Diakses tanggal 6 January 2015. 
  17. ^ "Soyu & JungGiGo win #1 + Performances from Feb. 27th 'M! Countdown'!". Allkpop.com. Diakses tanggal 6 Januari 2015. 
  18. ^ "Soyu x Kwon Jung Yeol win #1 + Performances from October 1st 'M! Countdown'!". Allkpop. Diakses tanggal 4 Oktober 2015. 
  19. ^ "Soyu & JungGiGo win #1 + Performances from Feb. 21st 'Music Bank'!". Allkpop.com. Diakses tanggal 6 Januari 2015. 
  20. ^ "Soyu & JungGiGo win #1 + Performances from Feb. 28th 'Music Bank'!". Allkpop.com. Diakses tanggal 6 Januari 2015. 
  21. ^ "Soyu & JungGiGo win #1 + Performances from March 7th 'Music Bank'!". Allkpop.com. Diakses tanggal 6 Januari 2015. 
  22. ^ "Soyu x JungGiGo win #1 + Performances from March 21st 'Music Bank'!". Allkpop.com. Diakses tanggal 6 Januari 2015. 
  23. ^ "Soyu x JungGiGo win #1 + Performances from April 4th 'Music Bank'!". Allkpop.com. Diakses tanggal 6 Januari 2015. 
  24. ^ "Soyu & Mad Clown win #1 + Performances from September 28th 'Show! Music Core'!". Allkpop.com. Diakses tanggal 6 January 2015. 
  25. ^ "Soyu & JungGiGo win #1 + Performances from Feb. 22nd 'Show! Music Core'!". Allkpop.com. Diakses tanggal 6 Januari 2015. 
  26. ^ "Soyu & JungGiGo win #1 + Performances from March 1st 'Show! Music Core'!". Allkpop.com. Diakses tanggal 6 Januari 2015. 
  27. ^ "Soyu & JungGiGo take the #1 crown + Performances from SBS' Feb. 23rd 'Inkigayo'!". Allkpop.com. Diakses tanggal 6 Januari 2015. 

Pranala luar