Tumenggung Singowijoyo
Tumenggung Singowijoyo, nama lainnya adalah Kyai Kendil wesi merupakan Bupati Kendal. Menurut cerita kuno di Kendal, Tumenggung Singowijoyo berasal dari Lumajang. Karena adiknya berselisih dengan Keluarganya, Singowijoyo memilih mengalah Dan membawa pengikutnya Kemudian terdampar di Kendal. Bersama pengikutnya,dia membuka suatu daerah sebagai tempat tinggal. Karena Tumenggung Singowijoyo Mempunyai Pusaka berupa Kendil terbuat dari besi, Maka dia dijuluki Kyai Kendil Wesi. Kyai Kendi wesi Meninggal Ketika Terjadi geger pakunegaran di Magelang. Jenazahnya dibawa ke Kendal Dan dimakamkan di Kendal juga. Setelah Meninggal, Kyai Kendil Wesi digantikan oleh Anaknya , Mertowijoyo 1 sebagai Bupati Kendal.
Referensi
Didahului oleh: Raden Ngabehi Wongsowirosroyo |
Bupati Kendal 1663-1668 |
Diteruskan oleh: Tumenggung Mertowijoyo 1 |