Wilda Nurfadhilah

Atlet wanita Indonesia
Revisi sejak 17 Maret 2021 15.32 oleh OrophinBot (bicara | kontrib) (Bot: Mengganti kategori Pemain bola voli Indonesia dengan Atlet bola voli Indonesia)

Wilda Siti Nurfadilah Sugandi (lahir 7 Februari 1995) adalah atlet tim nasional Indonesia,

Wilda Nurfadilah
Informasi pribadi
Nama lengkapWilda Siti Nurfadilah Sugandi
Lahir7 Februari 1995 (umur 29)
Bandung, Indonesia

Wilda merupakan kapten dari tim Bandung BJB Pakuan, sekaligus atlet bola voli asal klub Alko Bandung.[1] Ia yang menyabet gelar spiker terbaik proliga berpenampilan hijrah. Atlet voli asal Jawa Barat ini menggunakan hijab setelah ia bergabung sebagai atlet pada tahun 2016.[2][3]

Referensi

  1. ^ "Profil Wilda Siti Nurfadhilah, Atlet Super Cantik Voli Wanita di SEA Games 2019, Daftar Pemain". Tribun Jambi. Diakses tanggal 2020-05-09. 
  2. ^ "Wilda Siti Nurfadilah: Hijab Bukan Halangan Berprestasi". Republika Online. 2019-09-14. Diakses tanggal 2020-04-28. 
  3. ^ Bolasport.com. "SEA Games 2019 - Tim Voli Putri Indonesia Tetap Optimistis Bidik Medali - Bolasport.com". www.bolasport.com. Diakses tanggal 2020-04-28. 

Pranala luar