Gempa mikro
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada April 2016. |
Gempa mikro adalah gempa bumi yang memiliki nilai magnitudo kecil (kurang dari 2 SR) dan gempa bumi ini hanya dapat dirasakan oleh orang-orang yang berada dalam radius 8 kilometer.[1] Gempa mikro sering terjadi pada reservoir geothermal yang dipicu oleh terbentuknya rekahan pada batuan reservoir ketika dilakukan injeksi fluida. Sehingga gempa mikro dapat digolongkan sebagai induced earthquakes.
Referensi
- ^ "Data point to earthquakes causing mysterious Wis. booms – USATODAY.com". usatoday.com (dalam bahasa bahasa Inggris). Diakses tanggal 22 Januari 2016.
A "microquake" -- quakes of less than 2.0 on the Richter scale are given that designation -- of that size is likely only felt by people within a five-mile radius of the epicenter of the quake, USGS geophysicist Rafael Abreu said.