Pengguna:Dimas H (WMID)/Bak pasir
Monowi adalah kota dalam negara bagian yakni berada di Nebraska, Amerika Serikat. Kota ini dikenal dengan jumlah penduduknya yang paling sedikit di dunia yakni berjumlah satu orang saja. Penduduk tersebut bernama Elsie Eiler yang telah berusia 85 tahun. Karena tidak ada siapapun di sana selain dirinya, Elsie merangkap pekerjaan apa saja dalam aatu kota bahkan administrasi kota itu sendiri. Namun hal ini menjadi daya tarik wisatawan untuk berkunjung ke Monowi untuk sekadar bertemu dengan Elsie.