Di Sini Ada Cinta

seri televisi Indonesia tahun 2005
Revisi sejak 23 November 2021 10.24 oleh YoelSigar121002 (bicara | kontrib) (Tidak Perlu Related.)

Di Sini Ada Cinta adalah sinetron Indonesia yang diproduksi oleh SinemArt (dengan label Pop Soaps Productions) yang ditayangkan perdana 21 Januari 2005 di Global TV. Sinetron ini disutradarai oleh Sam Sarumpaet dan dibintangi oleh Reza Bukan dan Sandy Tumiwa.

Di Sini Ada Cinta
Poster resmi sinetron Disini Ada Cinta di Global TV
PembuatSinemArt (dengan label Pop Soaps Productions)
SkenarioRaditya
SutradaraSam Sarumpaet
Pemeran
Penggubah lagu temaDewiq (episode 1-13)
Lagu pembukaSeumur Hidupku — Ellie Pasaribu (episode 1-13) kemudian Bersama — ineRsia (episode 14-26)
Lagu penutupSeumur Hidupku — Ellie Pasaribu (episode 1-13) kemudian Bersama — ineRsia (episode 14-26)
Negara asalIndonesia
Bahasa asliBahasa Indonesia
Jmlh. episode26
Produksi
Produser eksekutifSatya Ganeswara
ProduserMitzy Christina
Durasi1 jam (setiap Jumat pukul 18.30-19.30 WIB)
Rumah produksiSinemArt (dengan label Pop Soaps Productions)
DistributorMedia Nusantara Citra
Rilis asli
JaringanIndonesia Global TV (2005, 2005-2006 (tayangan ulang))
Indonesia Berkas:MNC The Indonesian Channel logo (2007-2010).gif MNC The Indonesian Channel (2007 (tayangan ulang) - satelit berskala internasional gratis dan berbayar (khusus pemirsa luar negeri))
RilisJumat, 21 Januari (2005-01-21) –
Jumat, 15 Juli 2005 (2005-07-15)

Pemeran

Sinopsis

Wianda, Boyo, Daniel dan Jely, mereka mengelola sebuah cafe Di Sini Ada Cinta. Cafe ini tadinya hanya dikelola oleh mereka berempat. Namun karena kesulitan dalam hal operasional, mereka akhirnya membuka audisi untuk penerimaan karyawan baru buat cafe itu.

Namun di awal awal audisi, berbagai tipe pelamar membuat mereka bingung sekaligus tertawa. Sampai ada pelamar yang cukup baik yakni Kang Ujang. Dan setelah audisi selesai tiba tiba muncul wanita bernama Ane, dia melamar sebagai koki, Boyo dan Daniel langsung tertarik dengan wanita manis ini, akhirnya Wianda pun menerima Ane bekerja di Cafe.

Boyo dan Daniel pun berebut simpati dari Ane, hingga Jely merasa tidak dihiraukan lagi oleh kedua rekan nya itu.

Bagaimana kelanjutan percintaan dan persahabatan mereka?

Pranala luar

Templat:SinemArt GTV