Karina

Revisi sejak 27 November 2021 03.27 oleh Fernando Falendra (bicara | kontrib) (Perbaikan kesalahan)

Karina (카리나) adalah penyanyi sekaligus rapper asal Korea Selatan dibawah lisensi SM Entertainment. Dia merupakan ketua dari grup vokal wanita aespa.

Karina atau Yu Ji-min (aespa)
Berkas:Karina aespa.png
Karina
Nama asal카리나 atau 유지민
LahirYu Ji-min
11 April 2000 (umur 24)
Seongnam, Gyeonggi, Korea Selatan
Nama lainKarina
Pekerjaan
Tinggi168 cm (5 ft 6 in)
Berat47 kg (104 pon; 7 st 6 pon)
Karier musik
Genre
InstrumenVokal
Tahun aktif2019–sekarang
LabelSM Entertainment
Artis terkait
Tanda tangan
Berkas:Signature of Karina.svg