Akustikan merupakan sebuah album kompilasi keempat karya Jamrud. Dirilis Maret 2015 Dengan hits singlenya "Reuni...Lalala", "Selamat Tinggal" & "Pelangi di Matamu". Album ini adalah merupakan arasemen ulang dengan konsep menggunakan gitar akustik.
Daftar lagu
- Selamat Ulang Tahun
- Berakit Rakit
- Pelangi di Matamu
- Putri
- Telat 3 Bulan
- Asal British
- Rasa Cinta Padamu
- Surti Tejo
- Dokter Suster
- Kabari Aku
- Baywatch
- Aku VS Jam Weker
- Ciaat
- Maaf
- 1+2+3=Gila
- Bayang Dirimu (Bayangan)
- Selamat Tinggal
- Reuni...Lalala
Trivia
- Dalam konser JAMRUD PE2PECTIVE yang digelar pada 24 November 2021, lagu "Pelangi Di Matamu" dinyanyikan ulang oleh Andmesh Kamaleng dimana Andmesh juga menjadi pengisi acara dalam konser tersebut.
Personel
Pranala luar