Tika Sumpter
pemeran perempuan asal Amerika Serikat
Tika Sumpter (nama lahir Euphemia LatiQue Sumpter; lahir 20 Juni 1980[2]) adalah seorang aktris, produser, pemandu acara dan model asal Amerika Serikat. Sumpter memulai kariernya sebagai pemandu acara seri realitas The N, Best Friend's Date (2004–2005)
Tika Sumpter | |
---|---|
Lahir | Euphemia LatiQue Sumpter[1] 20 Juni 1980 Queens, New York, AS |
Almamater | Marymount Manhattan College |
Pekerjaan |
|
Tahun aktif | 2004–sekarang |
Pasangan | Hosea Chanchez (2009-2012) Nicholas James (2016–sekarang, bertunangan) |
Anak | 1 |
|
Referensi
- ^ Spiegelman, Ian (5 March 2011). "Wetpaint Exclusive! Tika Sumpter Teases More Thorpe Family Drama". Wetpaint. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-10-27. Diakses tanggal 12 May 2019.
- ^ Kesalahan pengutipan: Tag
<ref>
tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernamayahoobio
Pranala luar
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Tika Sumpter.
- Situs web resmi
- Tika Sumpter di IMDb (dalam bahasa Inggris)