Arash Borhani

Revisi sejak 18 Agustus 2008 01.53 oleh Medelam (bicara | kontrib) (mengubah {{olahragawan-stub}} menjadi {{pesepak bola-stub}})

Arash Borhani (bahasa Persia: آرش برهانى , lahir 14 September, 1983 di Kerman, adalah pemain depan tim nasional sepak bola Iran) yang turut serta di Piala Dunia 2006, ia bermain di klub Al Nasr di UAE.

Arash Borhani
Berkas:Borhani01.jpg
Informasi pribadi
Nama lengkap Arash Borhani
Tanggal lahir 14 September 1983
Tempat lahir Kerman, Iran
Posisi bermain penyerang
Informasi klub
Klub saat ini Al Nasr
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
?-2002
2002-2006
2006-
Shahrdari Kerman
Pas Tehran
Al Nasr

(29)
Tim nasional
2003- Iran 24 (8)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 1 Juni 2006
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 21 Juni 2006