Al-Hilal (bola basket)

Klub bola basket Arab Saudi
Revisi sejak 1 November 2020 02.37 oleh AABot (bicara | kontrib) (~stub)

Al-Hilal adalah klub bola basket profesional yang bermarkas di kota Riyadh di Provinsi Riyadh, Arab Saudi yang bermain di Saudi Premier League.

Al-Hilal
LigaSaudi Premier League
Dibentuk1957
LetakRiyadh, Provinsi Riyadh, Saudi Arabia
Warna timPutih, biru dan biru tua
     
Pelatih kepalaArben Krasniqi
Juara4 (1990, 1992, 1993, 1994)

Prestasi

  • Saudi Arabia Premier League champion: 1990, 1992, 1993, 1994[1]
  • Alnokhbah Championship winner: 1994, 1995, 1997, 1999, 2008[2]

Pemain terkenal

Catatan kaki