Adriano Leite Ribeiro

Pemain sepak bola Brasil
Revisi sejak 5 Mei 2009 04.26 oleh Borgxbot (bicara | kontrib) (Robot: Cosmetic changes)

Adriano Leite Ribeiro lahir pada tanggal 17 Februari 1982 di Brazil, tinggi badannya 189 cm, julukannya adalah L'Imperatore (The Emperor). Memulai debutnya di Seri A Italia pada tahun 2001 bersama klub Internazionale Milan, pada tahun 2002 sampai tahun 2004 ia sempat dipinjamkan ke klub lainnya yaitu Fiorentina dan AC Parma. Ia kembali ke Inter Milan pada awal tahun 2004 tepatnya bulan Januari dan masih bermain di klub tersebut sampai tahun 2006 ini.

Adriano
Berkas:Adriano saopaulo.jpg
Informasi pribadi
Nama lengkap Adriano Leite Ribeiro
Tanggal lahir 17 Februari 1982 (umur 42)
Tempat lahir Rio de Janeiro, Brazil
Tinggi 189 m (620 ft 1 in)
Posisi bermain Striker
Informasi klub
Klub saat ini Internazionale
Nomor 10
Karier junior
1997–2000 Flamengo
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2000–2001
2001–
2002
2002–2004
2008
Flamengo
Internazionale
Fiorentina (loan)
Parma (loan)
São Paulo (loan)
45 (14)
97 (48)
15 0(6)
37 (23)
00 0(0)
Tim nasional
2000– Brazil 45 (27)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 3 April, 2008
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 18 Juni, 2008