Milis Bahtera

Revisi sejak 17 Juni 2009 10.14 oleh Bennylin (bicara | kontrib) (dipotong dari Bahtera, dirintis oleh IvanLanin)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Milis BAHTERA (BAhasa dan TERjemahan IndonesiA) adalah suatu milis/forum diskusi mengenai bahasa Indonesia dan penerjemahan bahasa Indonesia. Komunitas maya ini dibentuk pada 3 Juli 1997 oleh Sofia Mansoor, Bashir Basalamah dan Wiwit Aswandi. Pada September 2007, milis ini telah memiliki anggota sekitar 1300 orang yang terdiri dari berbagai profesi, terutama penerjemah profesional, dan tersebar di berbagai negara.

Lihat pula

Pranala luar