Wikipedia:Tahukah Anda/13 Juli

Revisi sejak 13 Juli 2009 04.52 oleh Borgx (bicara | kontrib) (Suntingan H4ck Z (bicara) dikembalikan ke versi terakhir oleh Borgxbot)
  • "... bahwa pada Agustus 1981 Sony mengeluarkan kamera elektronik Sony Mavica, yang merupakan kamera elektronik komersial yang pertama?"
  • "... bahwa Hotmail pertama kali diciptakan pada 1995, dan diluncurkan pada 1996 dengan nama HoTMaiL? Huruf besar dalam namanya menunjukkan HTML, yaitu sebuah bahasa Web.
  • "... bahwa Sabeer Bhatia, seorang warga negara India, menciptakan Hotmail, dan kemudian menjualnya pada 1997 kepada Microsoft dengan harga US$400 juta?
  • "... bahwa Ray Kroc membeli seluruh hak atas konsep McDonald's pada 1961 dengan harga US$2,7 juta?"