Kapal selam kelas Borei

Revisi sejak 13 Agustus 2009 20.57 oleh Jwidjaja (bicara | kontrib)


Kapal selam kelas Borei ( Russia: Борей, dinamai setelah Boreas, angin utara) adalah sebuah kapal selam balistic bertenaga nuklir yang dibuat and dioperasikan oleh Russia. Kapal selam ini dimaksudkan akan mengganti kapal selam Delta III dan Kapal selam kelas Typhoon yang dimiliki oleh angkatan laut Rusia.

Berkas:Boreiclasssub2009.jpeg
Tentang kelas
Nama:Borei (Борей)
Pembangun:Sevmash, designed by Rubin
Operator: Angkatan Laut Rusia
Didahului oleh:Delta III class & Typhoon class
Beroperasi:15 April 2007
Jumlah:2
Rencana:8
Selesai:1
Ciri-ciri umum
Jenis Ballistic missile submarine
Berat benaman 14.720 t (14.488 ton panjang) surfaced
24.000 t (23.621 ton panjang) submerged
Panjang 170 m (557 ft 9 in)
Lebar 135 m (442 ft 11 in)
Daya muat 10 m (32 ft 10 in)
Pendorong 1 × ОК-650В nuclear reactor
1 × AEU steam turbine
1 × shaft and propeller
Kecepatan 29 knot (33 mph; 54 km/h)[1]
Awak kapal 130 officers and men
Senjata 16 × Bulava SLBMs
6 × 533 mm torpedo tubes
Catatan Ships in class include:
Yury Dolgorukiy
Alexander Nevsky
Vladimir Monomakh


Kapal-kapal

 
Borei class — significant dates
Nama Penggalangan Diluncurkan Dikomisikan
Yury Dolgorukiy 2 November 1996 13 Februari 2008 Expected late 2009
Alexander Nevsky 19 Maret 2004 Expected in 2010 Expected in 2011
Vladimir Monomakh 19 Maret 2006 N/A N/A

As of August 2009 no Bulava missiles have been produced for the Yuriy Dolgorukiy


Referensi


Pranala Luar