Seruyan Raya, Seruyan

kecamatan di Kabupaten Seruyan, Kalimantan Tengah
Revisi sejak 5 November 2023 12.57 oleh OrangKalideres (bicara | kontrib) (Membatalkan 2 suntingan by 180.241.181.149 (bicara): LTA 180.248.208.37 (TW))

Seruyan Raya adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Seruyan, Kalimantan Tengah, Indonesia. Kecamatan ini merupakan pemekaran dari kecamatan Danau Sembuluh. Pusat pemerintahan terletak di Jalan Jenderal Sudirman Km. 69 Terawan, Jalan Lintas Kalimantan Kota Sampit - Kota Pangkalan Bun.

Seruyan Raya
Negara Indonesia
ProvinsiKalimantan Tengah
KabupatenSeruyan
Pemerintahan
 • CamatM. Abdi Radhiyanie
Populasi
 • Total10,086 jiwa jiwa
Kode Kemendagri62.07.07 Edit nilai pada Wikidata
Kode BPS6208021 Edit nilai pada Wikidata
Luas869 km²
Desa/kelurahanBangkal, Lanpasa, Selunuk, Tabiku, Terawan
Peta
PetaKoordinat: 2°31′4.62997″S 112°28′18.43759″E / 2.5179527694°S 112.4717882194°E / -2.5179527694; 112.4717882194

Sejarah

  • Distriktshoofd van Seroyan: Toemenggoeng Kedong.[1]

Catatan kaki

  1. ^ (Belanda) Almanak van Nederlandsch-Indië voor het jaar. 44. Lands Drukkery. 1871. hlm. 197. 

Referensi