U.S. Cremonese
klub sepak bola di Italia
Unione Sportiva Cremonese adalah sebuah klub sepak bola Italia yang berasal dari kota Cremona. Saat ini mereka bermain di Serie B.
Nama lengkap | Unione Sportiva Cremonese SpA | ||
---|---|---|---|
Julukan | La Cremo I Grigiorossi (The Gray and Reds) Le Tigri (The Tigers) | ||
Berdiri | 24 Maret 1903 | ||
Stadion | Stadion Giovanni Zini, Cremona, Italy (Kapasitas: 20,641) | ||
Pemilik | Giovanni Arvedi | ||
Presiden | Paolo Rossi | ||
Pelatih kepala | Davide Ballardini | ||
Liga | Serie B | ||
2022–2023 | Serie A, ke-19 dari 20 (degradasi) | ||
Situs web | Situs web resmi klub | ||
| |||
Musim ini |
Sejarah
Cremonese berada di Serie A pada musim pertamanya, 1929–30 , tetapi memasuki periode penurunan yang panjang, mendekam di liga-liga yang lebih rendah sebelum akhir tahun 1970-an. Pada tahun 1984, mereka berhasil promosi ke Serie A, dengan periode satu tahun pada 1984–85 , 1989–90 , dan 1991–92 .
Cremonese sukses melaju di Piala Anglo-Italia 1992–93 , mengalahkan Bari 4–1 di semifinal, dan Derby County 3–1 di final di Stadion Wembley lama , pencetak gol Cremonese adalah Corrado Verdelli , Riccardo Maspero dan Andrea Tentoni, dengan gol Derby yang dicetak oleh Marco Gabbiadini .