Honda Astrea Grand
Astrea Honda Grand
Dikenal dengan nama Astrea Supra, Astrea Grand, generasi pertama ini memiliki mesin 97,1 cc (100) berkode C100 yang berjenis sama dengan keluarga Astrea, serta menggunakan rem tromol di depan dan belakang. Spesifikasi Astrea Supra identik dengan keluarga Astrea lainnya seperti Astrea Grand, Impressa dan Legenda.
Dan motor ini terkenal karena keiritannya untuk bahan bakar dan kualitasnya yg terbaik pada era-nya.