Sepatu Kaca

seri televisi Indonesia tahun 2005

Sepatu Kaca adalah serial televisi Indonesia yang diproduksi oleh Soraya Intercine Films yang ditayangkan perdana 8 Desember 2006 di SCTV. Serial ini disutradarai oleh S. Subakti I.S. dan dibintangi oleh Shandy Aulia, Ben Joshua dan Steve Emmanuel.

Sepatu Kaca
Genre
Ditulis olehRiheam Junanti
SkenarioRiheam Junanti
CeritaRiheam Junanti
SutradaraS. Subakti I.S.
Pengarah kreatifRocky Soraya
Pemeran
Penggubah lagu temaNicky Astria
Lagu pembuka"Rotasi" oleh Nicky Astria
Lagu penutup"Panggung Duniaku" oleh Nicky Astria
Penata musikHans Kurniawan
Negara asalIndonesia
Bahasa asliBahasa Indonesia
Jmlh. musim1
Jmlh. episode11
Produksi
Produser eksekutifSunil Soraya
ProduserRaam Soraya
SinematografiDion
PenyuntingRizal Mantovani
Pengaturan kameraMulti-kamera
Durasi60 menit
Rumah produksiSoraya Intercine Films
DistributorSurya Citra Media
Rilis asli
JaringanSCTV
Rilis8 Desember 2006 (2006-12-08) –
15 Februari 2007 (2007-2-15)

Sinopsis

Pemeran

Referensi

Pranala luar