Agus Setyawan
Artikel ini memiliki beberapa masalah. Tolong bantu memperbaikinya atau diskusikan masalah-masalah ini di halaman pembicaraannya. (Pelajari bagaimana dan kapan saat yang tepat untuk menghapus templat pesan ini)
|
Artikel ini perlu dikembangkan agar dapat memenuhi kriteria sebagai entri Wikipedia. Bantulah untuk mengembangkan artikel ini. Jika tidak dikembangkan, artikel ini akan dihapus. |
Agus Setyawan (lahir 16 Agustus 1975) merupakan seorang politikus Indonesia yang berasal dari PDI Perjuangan dan menjadi Bupati Temanggung terpilih periode 2025—2030.[1][2]
Agus Setyawan | |
---|---|
Bupati Temanggung Terpilih | |
Mulai menjabat Februari 2025 | |
Presiden | Prabowo Subianto |
Wakil Gubernur | Nadia Muna (terpilih) |
Menggantikan | Hary Agung Prabowo (Pj.) |
Informasi pribadi | |
Lahir | 16 Agustus 1975 Temanggung, Jawa Tengah |
Kebangsaan | Indonesia |
Partai politik | PDI-P |
Suami/istri | Ny. Panca Dewi, S.H. |
Almamater | UII Yogyakarta (2000) |
Pekerjaan | |
Sunting kotak info • L • B |
Riwayat Pendidikan
- SD Campurejo I (1981—1987)
- SMP Negeri Ngadirejo (1987—1990)
- SMA Swasta Institut Indonesia 1 Yogyakarta (1990—1994)
- S1 Fakultas Bisnis dan Ekonomika, Universitas Islam Indonesia (1996—2000)
Referensi
Jabatan politik | ||
---|---|---|
Didahului oleh: Hary Agung Prabowo (Pj.) |
Bupati Temanggung Februari 2025—Februari 2030 |
Petahana |