Teluk Batang, Kayong Utara
kecamatan di Kabupaten Kayong Utara, Kalimantan Barat
Teluk Batang adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Kayong Utara, Kalimantan Barat, Indonesia.
Teluk Batang | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | Indonesia | ||||
Provinsi | Kalimantan Barat | ||||
Kabupaten | Kayong Utara | ||||
Pemerintahan | |||||
• Camat | - | ||||
Populasi | |||||
• Total | 21,289- jiwa | ||||
Kode Kemendagri | 61.11.03 | ||||
Kode BPS | 6111040 | ||||
Luas | - km² | ||||
Kepadatan | - jiwa/km² | ||||
Desa/kelurahan | 7 Desa- | ||||
|
teluk batang merupakan kecamatan yang mempunyai pelabuhan nasional yang lagi dalam pengerjaan, teluk batang merupakan kota walet karna di mana-mana banyak bangunan walet. teluk baTANG mempunya 7 Desa yang terdiri dari Desa sungai Paduan, Teluk Batang selatan, Teluk batang Utara, Masbangun, banyu abang, alur bandung dan teluk batang kota. teluk batang mempunyai lembaga ellside dibawah naungan anak-anak RT 5 Desa Sungai Paduan rudi handoko, andri dan sarif surya.......lembaga sosial ini bergerak membantu program-program dinas KKU dalam upaya sosialisasi kepada masyarakat.................