Pidato

melakukan tindakan dengan cara berbicara atau memberikan ceramah kepada sekelompok orang dengan cara yang terstruktur dan disengaja yang dimaksudkan untuk menginformasikan, mempengaruhi, atau menghibur khalayak yang mendengarkan

Pidato adalah sebuah kegiatan berbicara di depan umum atau berorasi untuk menyatakan pendapatnya, atau memberikan gambaran tentang suatu hal. Pidato biasanya dibawakan oleh seorang yang memberikan orasi-orasi, dan pernyataan tentang suatu hal/peristiwa yang penting dan patut diperbincangkan. Pidato adalah salah satu teori dari pelajaran bahasa indonesia.

Pidato biasanya digunakan oleh seorang pemimpin untuk memimpin dan berorasi di depan banyak anak buahnya atau khalayak ramai.

Fungsi pidato

  • Mempermudah komunikasi antar atasan dan bawahan.
  • Mempermudah komunikasi antar sesama anggota organisasi.
  • Menciptakan suatu keadaan yang kondusif dimana hanya perlu 1 orang saja yang melakukan orasi/pidato tersebut.
  • mempermudah komunikasi.

Praktik pidato

Bismillahirrahmanirahim... Asslamualaikumwarahmatullahi wabarakatu puji syukur kita panjatkan kehadirat ALLAH swt atas limpahan rahmat nya sehingga kita dapat melaksanakan aktifitas kita pada pagi hari ini kemudian salam dan salawat kita kirimkan pada junjungan kita nabi MUHAMMAD saw yang telah membwa kita dri alam gelap ke alam terang menerang...

Lihat pula