William F. Giauque

Revisi sejak 19 September 2010 10.35 oleh Tjmoel (bicara | kontrib) (..)

William Francis Giauque (Niagara Falls, Ontario, Kanada 12 Mei 1895 - Berkeley, California, Amerika Serikat 28 Maret 1982) ialah seorang kimiawan Amerika Serikat kelahiran Kanada.

Ia menerima gelar PhD dalam kimia dengan minor di bidang fisika pada tahun 1922. Giauque menerima Nobel Kimia tahun 1949 "untuk sumbangannya di bidang termodinamika kimia".