Motion Radio

Jaringan radio musik di Indonesia
Revisi sejak 22 September 2011 08.03 oleh Renaldo maharditama (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi '{{Infobox Company |name = Motion Radio |logo = |type = |genre = |foundation = 2009 |founder = [[Kompa...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
Motion Radio
IndustriPenyiaran umum
Didirikan2009
PendiriKompas Gramedia
Kantor pusatJl Kebayoran Lama,Jakarta Selatan
Wilayah operasi
Jakarta
PemilikKompas Gramedia
Situs webwww.motionradiofm.com
X: MOTION975FM Instagram: motion975fm Modifica els identificadors a Wikidata

Sejarah

Motion Radio Jakarta adalah salah satu stasiun radio FM di Jakarta.Berawal dari radio Safari Bisnis FM yang berdiri pada tahun 90-an,lalu berubah menjadi Jakarta News FM,dan pada 2004,stasiun radio ini mengalami masalah internal,yaitu pengambilan alat siaran dari stasiun radio yang berpusat di Pondok Indah,Jakarta Selatan ini,yang lalu dijual ke Kompas Gramedia.

Penjualan ini jelas ditentang para karyawan.Mereka menuntut agar Jaknews FM dikembalikan dari Kompas Gramedia,yang saat itu bernama Otomotion FM.Hingga,masalah ini reda.

Setelah sekitar 4 tahun bernama Otomotion FM,pada 2009 menjadi Motion Radio.Saat ini,Motion Radio ada di frekuensi 97,5 FM dan dapat didengar di wilayah Jabodetabek.

Pranala Luar

Referensi