Count Henrik dari Monpezat

anggota keluarga Kerajaan Denmark (lahir 2009)
Revisi sejak 28 Januari 2012 12.01 oleh Rezabot (bicara | kontrib) (r2.7.1) (bot Mengubah: da:Prins Henrik (født 2009))
Pangeran Henrik
Pangeran Henrik dari Denmark, Count of Monpezat
Kelahiran(2009-05-04)4 Mei 2009 (15 tahun)
Rigshospitalet, Kopenhagen, Denmark
Nama lengkap
Henrik Carl Joachim Alain
WangsaDinasti Monpezat
AyahPangeran Joachim dari Denmark
IbuPutri Marie dari Denmark

Pangeran Henrik dari Denmark, Count of Monpezat (bahasa Denmark: Prins Henrik Carl Joachim Alain til Danmark, greve af Monpezat; lahir 4 Mei 2009) adalah anggota keluarga kerajaan Denmark. Pangeran Henrik adalah anak ketiga dan termuda dari Pangeran Joachim.

Pranala luar

Count Henrik dari Monpezat
Wangsa Laborde-Monpezat
Lahir: 4 Mei 2009
Denmark
Didahului oleh:
Pangeran Felix dari Denmark
Urutan suksesi tahta Denmark
7
Diteruskan oleh:
Putri Benedikte dari Denmark
Urutan suksesi tahta Inggris