OGC Nice

klub sepak bola di Prancis
Revisi sejak 30 Oktober 2011 10.58 oleh Rubinbot (bicara | kontrib) (r2.5.4) (bot Mengubah: mr:ओ.जी.सी. नीस)

Olympique Gymnastie Club de Nice-Côte d'Azur merupakan sebuah tim sepak bola Perancis yang bermain di Divisi Utama Ligue 1, Perancis. Didirikan tahun 1904. Bermarkas di Nice, Perancis.

Nice
Berkas:Nice.gif
Nama lengkapOlympique Gymnastie
Club de Nice-Côte d'Azur
JulukanLes Aiglons
Berdiri1904
StadionStadion Municipal du Ray,
Nice, Perancis
(Kapasitas: 15.761)
KetuaMaurice Cohen
ManajerFrédéric Antonetti
LigaLigue 1
2005-068
Kostum kandang
Kostum tandang

Titel

Pranala luar

Templat:Link FA