Joe Hart

Pesepakbola Inggris

Charles Joseph John "Joe" Hart[2] (lahir 19 April 1987) adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Inggris yang bermain untuk klub Manchester City pada posisi penjaga gawang[3][4].

Joe Hart
Berkas:Joe hart dig deep england polo.jpg
Informasi pribadi
Nama lengkap Charles Joseph John Hart
Tanggal lahir 19 April 1987 (umur 37)
Tempat lahir Shrewsbury, Shropshire, Inggris
Tinggi 196 m (643 ft 12 in)[1]
Posisi bermain Kiper
Informasi klub
Klub saat ini Manchester City
Nomor 25
Karier junior
Shrewsbury Town
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2003–2006 Shrewsbury Town 54 (0)
2006– Manchester City 116 (0)
2007Tranmere Rovers (pinjaman) 6 (0)
2007Blackpool (pinjaman) 5 (0)
2009–2010Birmingham City (pinjaman) 36 (0)
Tim nasional
2005–2007 Inggris U-19 5 (0)
2007–2009 Inggris U-21 21 (0)
2008– Inggris 17 (0)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 21:12, 11 Maret 2012 (UTC)
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 23:22, 29 Februari 2012 (UTC)

Referensi

  1. ^ "Players: Goalkeepers: Joe Hart". Manchester City Club Website. Manchester City. Diakses tanggal 28 April 2011. 
  2. ^ Hugman, Barry, ed. (2005). The PFA Footballers' Who's Who 2005/2006. Queen Anne Press. hlm. 180. ISBN 978-1-85291-662-1 Periksa nilai: checksum |isbn= (bantuan). 
  3. ^ "Goalkeeper Hart to join Man City". BBC Sport. 24 May 2006. Diakses tanggal 22 May 2006. 
  4. ^ "Man City complete Hart signature". BBC Sport. 24 May 2006. Diakses tanggal 2012-01-23. 

Pranala luar