SMA Negeri 5 Batam
sekolah menengah atas di Kota Batam, Kepulauan Riau
SMA Negeri (SMAN) 5 Batam, merupakan salah satu Sekolah Menengah Atas Negeri yang ada di Provinsi Kepulauan Riau, yang beralamat di Jl. Kavling Lama Kelurahan Sagulung kecamatan Sagulung Kota Batam. Sama dengan SMA pada umumnya di Indonesia masa pendidikan sekolah di SMAN 5 Batam ditempuh dalam waktu tiga tahun pelajaran, mulai dari Kelas X sampai Kelas XII. SMAN 5 Batam memiliki total 22 ruang kelas.[1]
SMK Negri 5 Batam | |
---|---|
Informasi | |
Didirikan | 2003 |
Jenis | Sekolah Menengah Atas Negeri |
Alamat | |
Lokasi | Jl. Kavling Lama Kelurahan Sagulung kecamatan Sagulung Kota, Batam, Kepri, Indonesia |
Moto |
Fasilitas
- Laboratorium Biologi
- Laboratorium Bahasa
Lihat Pula
Referensi