Sarlito Wirawan Sarwono

Revisi sejak 4 Maret 2008 09.50 oleh Borgxbot (bicara | kontrib) (Robot: Cosmetic changes)

Sarlito Wirawan Sarwono (lahir di Purwokerto, 2 Februari 1944) dikenal sebagai seorang psikolog dan penerjemah buku-buku bertemakan psikologi dan menulis buku psikologi. Ia pernah menjadi dekan fakultas Psikologi Universitas Indonesia.