Sony Music Entertainment

Revisi sejak 12 September 2012 19.47 oleh MerlIwBot (bicara | kontrib) (bot Menambah: da:Sony Music Entertainment)

Sony Music Entertainment adalah perusahaan rekaman terbesar kedua di dunia, dikendalikan oleh Sony Corporation of America. Perusahaan ini berkedudukan di New York, Amerika Serikat.

Sony Music Entertainment, Inc.
IndustriMusik & Hiburan
PendahuluAmerican Record Corporation (1929 - 1938)
Columbia/CBS Records (1938 - 1987)
Sony Music (1987 - 2004)
Sony BMG (2004 - 2008)
Didirikan17 November 1987 (pertama kali lahir)
2 Oktober 2008 (pembentukan ulang)
Kantor pusat
ProdukMusik & Hiburan
IndukSony Corporation of America
Situs webwww.sonymusic.com

Pada bulan Agustus 2004, Sony Music bergabung dengan perusahaan BMG untuk membentuk Sony BMG Music Entertainment. Empat tahun kemudian, tepatnya pada 5 Agustus 2008, Sony akhirnya membeli 50% saham BMG, dan kembali mengubah nama perusahaan menjadi Sony Music Entertainment Inc.

Lihat pula

Pranala luar