Terbang layang

Revisi sejak 26 Desember 2012 20.11 oleh ZéroBot (bicara | kontrib) (r2.7.1) (bot Menambah: ko:활공)

Terbang layang (bahasa Inggris: gliding) (atau terbang menjunam (soaring)) adalah sebuah kegiatan rekreasi dan olahraga bersaing (competitive sport) yang melibatkan seseorang untuk menerbangkan sebuah pesawat tak bertenaga yang dikenal sebagai pesawat pelayang (glider). Sebenarnya, istilah terbang layang (gliding) merujuk pada suatu gaya penerbangan yang menyunamkan pesawat yang lebih berat dari udara ketika gravitasi merupakan gaya utama yang bekerja; sedangkan istilah terbang menjunam (soaring) adalah kata yang lebih cocok untuk digunakan ketika pesawat mencapai ketinggian atau kecepatan dari gerakan atmosfer pada saat terbang.

Berkas:LS40075.jpg
Pesawat pelayang melewati garis akhir

Kata menjunam juga digunakan untuk menggambarkan cara burung dapat tetap terbang tanpa mengepakan sayapnya.

Pranala luar

Templat:Link FA Templat:Link FA Templat:Link FA Templat:Link FA