Ying (BoBoiBoy)
Ying adalah salah satu tokoh fiktif dalam serial animasi BoBoiBoy. Ia berperan sebagai teman dari BoBoiBoy yang mempunyai kekuatan melambatkan benda disekitarnya, sehingga ia seperti cepat berlari. ia diberi kuasa oleh bola kuasa Ochobot. suara Ying seperti Mei-mei yang ada di Upin-Ipin.
Kekuatan
Ying mempunyai kekuatan berlari secepat manusia biasa, namun benda di bumi akan berhenti sebentar. sehingga ia seperti berlari cepat. mampu mengelilingi bumi dengan beberapa detik saja, padahal berjam-jam. Ia akan kehilangan kekuatan pada saat bersin dan kekuatannya kembali lagi apabila ia bersin kembali.