Cleopatra Djapri

pemeran Indonesia

Cleopatra atau yang lebih akrab dipanggil Cleo adalah mantan anggota grup idola JKT48 dan sekarang ini lebih aktif dalam solo karir dibidang Acting.

Cleopatra Djapri
Berkas:Cleopatra Djapri.png
Informasi latar belakang
Nama lainCleo
AsalIndonesia
GenreJpop
Tahun aktif2011- Sekarang
Artis terkaitJKT48
Situs webwww.jkt48.com

Biografi

Cleopatra adalah anggota Generasi pertama dari JKT48, sebuah grup kembar dari AKB48. Lahir pada tanggal 20 Desember 1993. Cleo sebelumnya pernah mengikuti kontes Abang None Jakarta dan membintangi sejumlah iklan, FTV, dan beberapa film layar lebar sebelum bergabung dengan JKT48.

Pada tanggal 29 November 2012, Cleopatra memutuskan untuk hengkang dari JKT48 dan bergabung dalam Management yang dikelola oleh Mak Vera dan Olga Syahputra, adapun nama dari Management tersebut adalah CMI (Cantik Molek Indah) yang didalamnya terdapat banyak artis besar seperti Olga Syahputra, Billy Syahputra, Tarra Budiman ,Chand Kelvin, Edric Tjandra, Cut Memey, Asha Syara, Cqa Waode dll. Kemudian Cleo membuat Duo group yang bernama 2Angels.

Alasan Cleo mengundurkan diri disebabkan karena Cleopatra mendapat perlakuan yang kurang menyenangkan dari pihak manajemen JKT48.[1]

Kini Cleopatra lebih aktif dalam Solo karirnya dibidang Akting. Cleo banyak menghiasi layar kaca dalam Bioskop Indonesia yang tayang di TransTV

Pengunduran diri

Pada tanggal 10 Desember 2012, JKT48 Official Team resmi mengumumkan pengunduran diri Cleopatra dari semua kegiatan yang ada di JKT48, dan semua sosial media Cleopatra yang ada dibawah naungan JKT48 resmi ditutup.[2]

Penampilan

Indonesia

Iklan televisi

Meet & Greet

Acara televisi

FTV

Film

Jepang

Konser

Televisi

Majalah

Diskografi

  • "Heavy Rotation (versi Indonesia) - JKT48", video musik, 14 Januari 2012.
  • "Aitakatta (versi Indonesia) - JKT48"
  • "Kimino Kotoga Sukidakara (versi Indonesia) - JKT48"
  • "Baby Baby (versi Indonesia) - JKT48"
  • "Setlist Pajama Drive (versi Indonrsia) - JKT48"
  • "Buruan Tembak Aku - 2Angels

Referensi

  1. ^ Screenshot dari Akun Twitter: "Cleopatra Djapri (@cleoJKT48)".
  2. ^ a b JKT48 Mengenai Cleopatra Japri. Kesalahan pengutipan: Tanda <ref> tidak sah; nama "berita" didefinisikan berulang dengan isi berbeda
  3. ^ "JKT 48 Rilis Video Musik Perdananya". Tribunnews.com. Diakses tanggal 16 January 2012. 
  4. ^ "AKB48 リクエストアワー セットリストベスト100 2012(2日目)" (dalam bahasa Jepang). Scramble Egg. 2012-01-21. Diakses tanggal 23 January 2012. 

Pranala luar